RUANGKALTIM.COM, KUTIM – Dengan dilantiknya 40 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kutai Timur, ini menjadi harapan baru bagi masyarakat Kutim untuk kedepannya. Rabu (14/8/2024).
Berikut merupakan nama – nama anggota DPRD Kutim yang dilantik periode 2024-2029,
Partai Golongan Karya (Golkar)
Sayid Anjas, SE,M.M (Dapil 1),
Kari Palimbong, ST (Dapil 1),
Asty Mazar, SE, M. Si (Dapil 2),
Hasna, SE (Dapil 2),
Julfansyah (Dapil 3),
Bambang Bagus Wondo Saputra, S. A.P
(Dapil 4),
Hasbollah, S. ag, M. AP (Dapil 5)
Partai Keadilan Sejahtera (PKS)
Jimmi, ST., MT (Dapil 1),
Hj. Uci, SE (Dapil 1),
Syaiful Bakhiri. SY, S. Pd (Dapil 2),
Akbar Tanjung, S. P (Dapil 3),
Aidil Fitri (Dapil 4),
Sayyid Umar, S. Ag, M. Ag (Dapil 5),
- Ardiansyah (Dapil 5)
Partai Nasional Demokrat (Nasdem)
Eddy Markus Palinggi (Dapil 1),
Yulianus Palangiran, SE (Dapil 1),
Leny Susilawati Anggraini, S. Si., MBA (Dapil 2),
Hj. Prayunita Utami, S.Tr.,Keb.,M.KES (Dapil 3),
Kajang Lajang (Dapil 4),
Aldriansyah, S. I. Kom (Dapil 5)
Partai Demokrat
Pandi Widiarto, S. IP (Dapil 1),
Masdari Kidang, S.E (Dapil 2),
Yusri Yusuf, S. Sos (Dapil 2),
- Riduan, S. Ap (Dapil 3),
Bahcok Riandi (Dapil 4),
Akhmad Sulaeman, S. Pd.I (Dapil 5)
Partai Persatuan Pembangunan (PPP)
Hepnie Armansyah, S. Tp (Dapil 1),
Ramadhani, SH (Dapil 1),
Joni, S. Sos (Dapil 2),
Muhammad Ali, S.H (Dapil 5)
Partai Gerindra
David Rante, S. Th (Dapil 1),
- Novel Tyty Paembonan, M. Si (Dapil 2),
Yan, S. Pd.SD.,M. Pd (Dapil 4),
Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP)
- Yusuf T. Silambi, MM (Dapil 1),
Kristian Hasmadi (Dapil 4),
Faizal Rachman, SH (Dapil 5)
Partai Amanat Nasional (PAN)
Hj. Mulyana, SE (Dapil 2),
Yosep Udau, S. Sos (Dapil 3)
Partai Perindo
Baya Sergius L., S. Sos (Dapil 4)
Partai Gelora
Shabaruddin, S. Ag (Dapil 5)
Dari nama – nama diatas terdapat 23 wajah baru yang menghiasi kursi parlemen dan 17 wajah lama, mereka akan saling bahu-membahu dalam menjalankan tugas dan program selama masa akhir jabatan.
Sementara itu, Jimmi didaulat menjadi Ketua Sementara DPRD Kutim menggantikan Joni, sedangkan Sayid Anjas sebagai Wakil Ketua menggantikan asty Mazar dan Arfan.